PDIPerjuangan.kabmalang.com - PDI Perjuangan secara resmi memutuskan untuk kembali mengusung Joko Widodo sebagai calon presiden periode 2019-2024.
Keputusan itu diumumkan oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri di saat Rakernas III PDI Perjuangan di Grand Bali Beach, Sanur, Denpasar, Bali, Jumat (23/2/2018).
Keputusan PDI Perjuangan mengusung Jokowi ini tertulis di akun twitter resmi Partai Berlambang kepala banteng moncong putih tersebut, @PDI_Perjuangan. “Ketua Umum #PDIPerjuangan menggunakan Hak Prerogatif menunjuk Ir. H. Joko Widodo @Jokowi sebagai calon Presiden RI 2019-2024,” tertera pernyataan di akun twitter itu.
Keputusan itu diumumkan oleh Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarno Putri di saat Rakernas III PDI Perjuangan di Grand Bali Beach, Sanur, Denpasar, Bali, Jumat (23/2/2018).
Keputusan PDI Perjuangan mengusung Jokowi ini tertulis di akun twitter resmi Partai Berlambang kepala banteng moncong putih tersebut, @PDI_Perjuangan. “Ketua Umum #PDIPerjuangan menggunakan Hak Prerogatif menunjuk Ir. H. Joko Widodo @Jokowi sebagai calon Presiden RI 2019-2024,” tertera pernyataan di akun twitter itu.
Sekretaris kabinet, Pramono Anung melalui akun twitternya juga menyampaikan hal yang serupa.
“Dalam Rakernas III hari ini @PDI_Perjuangan memutuskan pencalonan @jokowi menjadi calon Presiden utk tahun 2019-2024, Bismillah Menang dan mendapatkan dukungan seluruh rakyat Indonesia, ”tulis akun twitter @pramonoanung.
Kontributor Artikel dan Foto :lampung77.com/
Posisi KEUANGAN Forum Komunikasi Kader PDI Perjuangan.
.www.KabMalang.com admin@kabmalang.com
Facebook PDI Perjuangan Kab malang
0 komentar:
Posting Komentar
Ada Komentar???? untuk PDI Perjuangan Kabupaten Malang